Wednesday, March 26, 2025

Mentorship & Scholarship Program by Maudy Ayunda

Mentorship adalah sesi bimbingan dimana peserta akan mendapat bimbingan langsung dari Maudy, belajar dari pembicara tamu seputar topik-topik pengembangan pribadi serta profesional. Sedangkan, Scholarship merupakan pemberian dukungan finansial atau beasiswa untuk mendukung biaya universitas atau akademik (Tuition Scholarship), atau mendukung upaya berdampak yang membawa perubahan positif dalam masyarakat (Project Scholarship).

Peserta bisa memilih untuk mendaftarkan diri ke salah satu Scholarship tersebut, atau hanya mengikuti sesi Mentorship.

Mentorship & Scholarship Program kali ini ditujukan kepada peserta dengan kriteria berikut:

  • Berusia antara 18 – 22 tahun
  • Telah lulus pendidikan SMA atau sederajat
  • Sedang menjalankan pendidikan S1 universitas nasional / internasional
  • IPK terakhir diatas 3 atau setara
  • Memiliki pengalaman berorganisasi atau kegiatan ekstrakurikuler
  • Memiliki semangat untuk menciptakan dampak

Benefit:

Peserta yang terpilih akan menerima bimbingan langsung dari Maudy, belajar dari tamu pembicara inspiratif, melatih personal dan professional branding, dan menjadi bagian dari komunitas yang semangat dalam menciptakan dampak.

Selain itu, peserta yang terpilih juga dapat mengajukan diri untuk menerima beasiswa untuk mendukung biaya universitas atau akademik (Tuition Scholarship), atau mendukung upaya berdampak yang membawa perubahan positif dalam masyarakat (Project Scholarship).

Pendaftaran Mentorship & Scholarship program dibuka dari tanggal 15 Agustus 2023 sampai tanggal 15 September 2023. Calon peserta dapat mendaftarkan diri melalui Google Form melalui tautan berikut:

Apply: https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdv6c-2BNIiE_LZuMxsWqrEGsd_ln5zJ2enEq-17SdZSBG5Rg/viewform

Hot this week

Fast Track Your Way to Japan Youth Summit 2025 – Become an Ambassador!

Are you passionate about technology, innovation, and global collaboration? Here’s...

Sacred Animals Around the World: Symbols, Myths, and Beliefs

In many cultures, animals are more than just living...

World Youth Festival 2025 Ambassador Registration Extended!

Are you still looking for an opportunity to be...

Drama Korea Paling Nyesek yang Bikin Hati Teriris

Beberapa drama Korea tidak hanya menghibur tetapi juga menghancurkan...

Exciting Internship Opportunity: Telemarketing Intern at Tantri App

Bandung, Indonesia – PT. Sasana Solusi Digital is offering...

Topics

Fast Track Your Way to Japan Youth Summit 2025 – Become an Ambassador!

Are you passionate about technology, innovation, and global collaboration? Here’s...

Sacred Animals Around the World: Symbols, Myths, and Beliefs

In many cultures, animals are more than just living...

World Youth Festival 2025 Ambassador Registration Extended!

Are you still looking for an opportunity to be...

Drama Korea Paling Nyesek yang Bikin Hati Teriris

Beberapa drama Korea tidak hanya menghibur tetapi juga menghancurkan...

Exciting Internship Opportunity: Telemarketing Intern at Tantri App

Bandung, Indonesia – PT. Sasana Solusi Digital is offering...

Dreaming of Korea Youth Summit 2025? Here’s How to Apply for Full Funding

The Korea Youth Summit 2025 is back, offering young...

5 Countries That Will Pay You to Move There in 2025

Many countries are offering financial incentives to attract new...
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img